Total Tayangan Halaman

Sabtu, 11 Januari 2014

ORANG-ORANG TIONGHOA YG TERKEMUKA DI JAVA

 I S I   BOEKOE :

 Liem Seeng Tee (lahir di Fujian, Tiongkok, 1893 – meninggal di Surabaya, Jawa Timur, 1956) adalah pendiri PT. HM Sampoerna, sebuah perusahaan rokok besar di Indonesia. Dia adalah generasi pertama dari keluarga Sampoerna; ayah dari Aga Sampoerna dan kakek dari Putera Sampoerna.
(http://id.wikipedia.org/wiki/Liem_Seeng_Tee)
Liem Seng Tee



Oei Tjong Hauw adalah ketua partai Chung Hwa Hui (CHH), partai kaum peranakan Tionghoa di Indonesia berpendidikan Belanda yang dibentuk tahun 1928. Pada tahun 1945, ia diangkat menjadi anggota BPUPKI.
( http://id.wikipedia.org/wiki/Oey_Tjong_Hauw)





Buitenzorg, 18 Sep 1936
 
Njang terhormat
Toean Tan Hong Boen
di SOLO

Dengen hormat,
Toean poenja soerat tanggal 15 ini boelan saja soeda trima dengen baek.
Bersama ini saja membri taoe kepada Toean di advertentie Who's Who 1935 ada terseboet Theeondernoming "Goenoeng Kentjana" telefoon no.6 hulpkantoor Tjiringin. 
Itoe Tjiringin ada sala, mistinja hulpkantoor Tjireungas telefoon no.6. Saja minta Toean soeka roba sedikit di advertentie Who's Who 1936.
Boeat pembajaran itoe advertentie besarnja f 80 (delapan poeloeh roepia) ini hari saja ada kirim postwissel, saja harep Toean trima baek.

Kiongtjioe

TTH
 










Tidak ada komentar:

Posting Komentar